Berita  

Surabaya Menghadapi Cuaca Mendung dengan Suasana Sumuk, BMKG Memberikan Penjelasan

Menghadapi Cuaca Mendung dengan Suasana Sumuk, BMKG Memberikan Penjelasan, Foto TikTok by@stevenchirstiian

Jatim1.com- Selama beberapa hari terakhir, kota Surabaya terlihat diselimuti awan mendung. Meskipun langit mendung, tetapi suhu udara terasa “sumuk” atau gerah.

Menurut Teguh Tri Susanto, Prakirawan dari Stasiun BMKG Juanda, kondisi mendung pada umumnya disebabkan oleh penahanan sinar matahari. Meskipun demikian, langit mendung tidak selalu menjadi indikator pasti akan terjadinya hujan.

“Mendung yang terjadi di Surabaya ini dikarenakan kota memasuki masa peralihan atau pancaroba,” ungkap Teguh pada Rabu 15 November 2023.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *