News  

Ibu Khofifah Gubernur Jawa Timur Launching OPOP ACADEMY dan Luncurkan EKSPOR PERDANA

Gubernur Jawa Timur Khofifah Launching OPOP Academy dan Luncurkan Ekspor Perdana, Foto by Instagram @khofifah.ip

OPOP singkatan dari One Pesantren One Produk yaitu sebuah program dengan tujuan peningkatan ekonomi dalam menciptakan uasaha muda , khususnya di kalangan santri.

Selain Gubernur Jawa timur yang menghdari, Namun tampak hadir juga Sekdaprov Jatim Kepala Dinas kebudayaan dan Pariwisata dan Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Jawa Timur, Perwakiran PT. GoTo Gojek Toko pedia dan Wakil Rektor 2 Universitas Negeri Surabaya.

Waktu itu juga dilakukan penandatanngan Perjanjian Kerjasama anatara OPOP dengan PT. GoTo Gojek Tokopedia dan OPOP dengan Universitas Negeri Surabaya.

Partisipan kegiatan ini dihadiri oleh pengurus OPOP dari Pondok Pesantren Se-Jawa Timur, Ikatan Alumni PP Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang, Ikatan Alumni Nurul Amanah Bangkalan, Koppontren Sidogiri Pasuruan, Ikatan Alumni Ikmal Pondok Modern Al-Rifa’ie Malang,Ikatan alumni PP. Al Yasini Pasuruan, Keluarga Santri dan Alumni PP, IKatan Alumni PP. Salafiyah Safi’iyah Sitobondo.

Baca Juga :  Malam Pergantian Tahun Baru 2020, Pemprov Jatim Bakal Gelar Dzikir Bersama Anak Yatim

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *