Berita  

KH M Ridlwan Nasir, Imam Besar Masjid Al Akbar Surabaya, Wafat

KH M Ridlwan Nasir, Imam Besar Masjid Al Akbar Surabaya, Wafat, Foto Istemewa

Ucapan belasungkawa disampaikan oleh Gubernur Jawa Timur sekaligus Ketua Umum PP Muslimat NU, Khofifah Indar Parawansa.

“Beliau adalah ulama kharismatik yang penuh keteladanan, istiqamah dalam berdakwah, dan selalu menjadi inspirasi bagi kita semua. Semoga Allah SWT melapangkan kubur beliau, menerima semua amal kebaikannya, mengampuni segala khilafnya, dan memberikan tempat terbaik di sisi-Nya. Kepada keluarga yang ditinggalkan, semoga diberi ketabahan, kekuatan, dan keteguhan hati. Aamiin YRA. Al-Fatihah,” ucap Khofifah dalam pernyataannya, Kamis (16/1/2025).

Baca Juga :  Polisi Sukses Cegah Potensi Anarko Saat Aksi May Day di Surabaya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *