Berita  

Rektor Unipra: Peningkatan Jumlah Hewan Kurban Tanda Kesejahteraan Pegawai Meningkat

Rektor Unipra: Peningkatan Jumlah Hewan Kurban Tanda Kesejahteraan Pegawai Meningkat

“Iya bagus, sudah memenuhi persyaratan hewan kurban, hanya nanti di tahun depan perlu di tingkatkan lebih besar,” ungkapnya.

Sementara dari salah satu masyarakat penerima hewan kurban yang enggan di sebut namanya ini mengucapkan terimakasih kepada para jajaran civitas akademika Unipra.

“Saya merasa terimakasih mendapatkan daging kurban, saya mengucapkan terimakasih kepada pihak universitas W.R. Supratman,”Ujarnya.

Baca Juga :  Pengacara Dini Menantang Pengacara Ronald untuk Melaporkan UU ITE

Sementara menurut muthowif, selaku ketua panitia pelaksana qurban, mengucapkan terimakasih atas bantuan dan kepercayaan unipra yang menugaskan kepada kami sebagai ketua panitia.

“Semoga dengan adanya kegiatan pemotongan hewan Qurban tahun ini (2024), mampu menteladani sikap ketaqwaan dan ketaatan Nabi Ibrahim dan putranya dalan menjalankan perintah dari Allah”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *