Sebelumnya, KPU RI secara resmi menetapkan pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih. Penetapan ini dilakukan dalam rapat pleno yang diadakan di kantor KPU RI, Jakarta Pusat, pada Rabu (24/4). Ketua KPU RI, Hasyim Asy’ari, membacakan berita acara penetapan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, yang dihadiri langsung oleh Prabowo dan Gibran. Pasangan capres-cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, juga hadir dalam acara tersebut, sementara pasangan nomor urut 3, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, tidak tampak hadir.
Home
Berita
Gibran Balik ke Solo, Kembali Bertugas sebagai Wali Kota Setelah Dipilih Sebagai Wakil Presiden
Gibran Balik ke Solo, Kembali Bertugas sebagai Wali Kota Setelah Dipilih Sebagai Wakil Presiden
Read Also
Recommendation for You
Dalam kesempatan yang sama, Sahroni juga mengingatkan agar semua pihak tidak bertindak berlebihan dalam masyarakat….
Dengan faktor-faktor ini, harga sembako di pasar sering kali berfluktuasi, dan perlu pengawasan serta kebijakan…
Sugeng menegaskan, penanganan bencana bukan hanya tanggung jawab pemerintah, tetapi juga melibatkan masyarakat serta sektor…