Mahasiswi UM Mengalami Kejadian Menyeramkan di Lift Gedung A20

Mahasiswi UM Mengalami Kejadian Menyeramkan di Lift Gedung A20, Foto TikTok by@hyuxyzzz

Jatim1.com- Sebuah cerita mengerikan muncul dari seorang mahasiswi Universitas Negeri Malang (UM) yang mengalami pengalaman horor saat naik lift di kampus. Kejadian menyeramkan ini terekam dalam sebuah video yang kemudian viral di media sosial melalui akun Tiktok @hyuxyzzz.

Dalam video yang telah ditonton jutaan orang, tergambar seorang wanita yang memasuki lift sendirian. Kejadian itu terjadi pada malam hari setelah hujan turun, menciptakan suasana hening di sekitar kampus. Mahasiswi tersebut awalnya naik ke lantai 3 untuk mencari colokan listrik guna mengerjakan tugasnya.

Baca Juga :  Hutan Cempaka Pasuruan: Magnet Wisata dengan Ragam Daya Tarik dan Fasilitas

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *