Dalam sambutannya, Kapolda Jawa Timur menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari langkah preventif Pemerintah Provinsi Jawa Timur dan pihak terkait untuk menghadapi potensi bencana alam di daerah tersebut. Apel ini diadakan lebih awal mengingat mendekati akhir bulan akan memasuki tahapan pemilu. Kapolda berharap apel ini dapat menjadi momentum untuk mengkonsolidasikan dan berkoordinasi guna mengevaluasi kesiapan sarana dan prasarana penanggulangan bencana hidrometeorologi.
Home
Berita
Strategi Antisipatif Polda Jatim Menghadapi Bencana Alam: Kewaspadaan di DAS Brantas dan Kawasan Pegunungan
Strategi Antisipatif Polda Jatim Menghadapi Bencana Alam: Kewaspadaan di DAS Brantas dan Kawasan Pegunungan

Read Also
Recommendation for You

Jatim1.com- Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melakukan pertemuan dengan Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli…

Dalam surat somasi bernomor 01/SOMASI/THN-SOKSI/IV/2025, Tim Hukum Nasional SOKSI secara tegas menyampaikan tiga tuntutan utama…

Lebih lanjut, ia menjelaskan bahwa Golkar memiliki mekanisme organisasi yang tertata dengan baik, termasuk dalam…

Ucapan belasungkawa disampaikan oleh Gubernur Jawa Timur sekaligus Ketua Umum PP Muslimat NU, Khofifah Indar…

Petugas di lokasi tampak melakukan penyemprotan disinfektan pada kendaraan pengangkut sapi sebelum masuk ke area…