Agar anggaran negara tepat sasaran, Imanta meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) senantiasa aktif memantau semua pengeluaran setiap kementerian dan lembaga negara. Imanta mengkhawatirkan situasi darurat karena pandemi Covid-19 dimanfaatkan oknum-oknum tertentu untuk mengumpulkan biaya logistik demi kepentingan 2024
“Kalau semua eselon 1 dan 2 dalam kementeriannya diarahkan untuk kepentingan menteri yang nafsu Capres 2024, saya kira yang kasihan rakyat kecil. Saatnya urus rakyat yang sedang kesusahan, bukan urus capres 2024,” pungkasnya. (RED.WIL)
Jakarta, 23 Oktober 2020
Imanta Ginting
Sekretaris Jenderal
Jokowi Centre
08128759565
info@jokowicentre.or.id
https://jokowicentre.or.id