News, World  

Presiden Pemuda OKI, Syafi’i Effendi Siapkan Pemuda Untuk Hadapi Perkembangan Dunia

Syafi'i Efendi menjadi pembicara seminar nasional di Hotel Majapahit surabaya

Beberapa kecerdasan yang dapat membangun para pemuda ada di buku karangan Carol ini. Salah satu bukunya adalah embrace challenge. Buku tersebut mampu membekali para pemuda untuk menghadapi tantangan yang ada di depan mata.

Syafii juga membeberkan tentang fakta tujuh profesi yang akan hilang dengan adanya perkembangan teknologi ini. Oleh karena itu, pemuda harus tanggap soal tenaga manusia yang dapat digantikan dengan mesin. Ada satu hal yang membedakan manusia dengan mesin yaitu rasa kepemimpinan dan kecerdasan sosial melalui hati yang dapat membuat manusia tetap berkembang dan bertahan.

Baca Juga :  Presiden Jokowi Tawarkan Investasi Natuna Ke Jepang

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *