Senjata Skyshield 35 MK-2 Lengkapi Kekuatan Detasemen Pertahanan Udara Paskhas

Skyshield 35 MK-2

Jatim1.com – Nasional – TNI Angkatan Udara/TNI pertama kali menggunakan senjata pertahanan udara Skyshield 35 mm MK-2 selain negara pembuatnya Swizeland, senjata ini dibuat tahun 2014 oleh pabrikan senjata Swiss Oerlikon Contraves Rheinmetall.

Sistem senjata Skyshield terdiri dari, dua unit meriam revolver kaliber 35 mm (1,38 inci), satu sistem sensor pengendali/radar dan pos komando.

Baca Juga :  Kuliah Sarjana Berbiaya Murah, Lewat Program IBMT-WIMNUS Peduli

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *