Terjang Jember, Angin Puting Beliung Rusak 14 Rumah

Penampakan salah satu rumah yang mengalami kerusakan, akibat angin puting beliung di Kabupaten Jember
Penampakan salah satu rumah yang mengalami kerusakan, akibat angin puting beliung di Kabupaten Jember

“Kerusakan berat rumah Ibu Supakmi (79) di Dusun Kemiri Songo, Desa Lampeji,” jelas Heru.

Kerusakan tingkat sedang dan ringan pada rumah warga tersebar di Dusun Kemiri Songo sebanyak 9 unit dan Dusun Curah Laos sebanyak 4 unit. BPBD Jember bersama relawan telah mengevakuasi warga yang menjadi korban angin puting beliung. Tak hanya itu, para personel BPBD juga membersihkan pohon-pohon tumbang yang menghalangi akses jalan.

Baca Juga :  Permintaan Tinggi, Mentan Syahrul Lepas Ekspor Edamame Produksi Jember

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *