Tim Arung Jeram Probolinggo, Wakili Jatim Berlaga di Kejuaraan Internasional

Latihan tim arung jeram Probolinggo
Latihan tim arung jeram Probolinggo

“Mereka menjadi pemenang di ajang internasional tersebut dan membawa pulang medali, itu harapan kami,” tutur Tatok. Hal itu diharapkan bisa menjadi pemicu bagi anak-anak muda di Kabupaten Probolinggo untuk menekuni olahraga ekstrem itu.

Tatok pun mengklaim, Kabupaten Probolinggo memiliki Kali Pekalen yang potensinya terbaik di Indonesia untuk arung jeram. “Tidak sebatas wisata ekstrem, mudah-mudahan Kali Pekalen mampu menghasilkan atlet-atlet arung jeram yang berprestasi,” imbuh Tatok. (J1AA12)

Exit mobile version