Persebaya Resmi Tanpa Penonton Hingga Akhir Musim

PSSI telah menetapkan sanksi untuk Persebaya dan Bonek atas insiden yang terjadi setelah laga melawan PS Sleman beberapa hari yang lalu. Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI pada Kamis  31 Oktober 2019 menghasilkan keputusan Persebaya bermain sampai akhir musim tanpa dihadiri penonton, baik pertandingan kandang maupun tandang.

Tidak hanya itu, PSSI juga menjatuhkan denda kepada Persebaya. Ibarat pepatah jatuh tertimpa tangga, Persebaya Surabaya sekarang dihadapkan dengan berbagai macam permasalahan.

Baca Juga :  Persebaya Hajar Arema 4-1 dalam Liga 1

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *