Diwarnai Walk Out, KLB PSSI Pilih Mutlak Iwan Bule

foto hasil perhitungan suara Calon Tetap Ketua Umum PSSI 2019 - 2023

Sosok Mochamad Iriawan atau sering disapa Iwan Bule adalah seorang perwira tinggi Polri yang kini menjabat sebagai sekretaris utama Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhanas). Iwan Bule memenangi 82 suara dari total 86 suara (tiga suara tidak sah dan satu suara WO). (YSF/J1)

Baca Juga :  Serie A Italia: Berkat Dybala, Juventus Menang Tipis Atas AC Milan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *