Berita  

Java Coffee Culture Kembali Digelar Berkolaborasi dengan Festival Peneleh

Java Coffee Culture Kembali Digelar Berkolaborasi dengan Festival Peneleh, Foto Instagram by@bank_indonesia_jatim

Jatim1.com- Bank Indonesia Jawa Timur tahun ini kembali menyelenggarakan Java Coffee Culture (JCC) yang berkolaborasi dengan Festival Peneleh, bekerja sama dengan Pemkot Surabaya. Acara ini akan dihadiri oleh sejumlah kepala daerah dan menteri sebagai narasumber.

Java Coffee Culture (JCC) bertujuan untuk memperkenalkan nilai, sejarah, dan filosofi kopi Jawa yang memiliki kontribusi besar terhadap pengembangan komoditas kopi nasional.

Pada tahun 2024 ini, JCC digabungkan dengan Festival Peneleh sebagai ajang promosi Kampung Wisata Sejarah. Festival ini sangat cocok bagi para pencinta kopi dan sejarah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *