ASN Pemkab Sidoarjo Bersama Bupati Gus Muhdlor Ali Giatkan Gerakan Biopori untuk Mitigasi Banjir

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor mengajak ASN membuat lubang bipori.

Jatim1.com-Bupati Sidoarjo, Ahmad Muhdlor Ali, bersama dengan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkab Sidoarjo, telah meluncurkan inisiatif pembuatan 27 ribu lubang resapan biopori sebagai langkah konkrit untuk mengurangi risiko banjir. Gerakan ini melibatkan setiap ASN yang diminta untuk membuat dua lubang biopori, menunjukkan kepedulian terhadap lingkungan dan upaya efektif dalam pengelolaan sampah organik.

Baca Juga :  Sebut Ketum Golkar 'Capres Odong-Odong' Bawa Nama Organisasinya, DPP KNPI Laporkan Haris Pertama ke Polda Jatim

Gus Muhdlor menyatakan bahwa tindakan ini merupakan komitmen ASN Pemkab Sidoarjo dalam menjalankan tanggung jawab lingkungan. Selain mengurangi sampah organik, lubang resapan biopori memiliki manfaat menyuburkan tanah, mencegah banjir, dan meningkatkan penyerapan air tanah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *