Tretan Rizki (Ketua Umum Himasa Surabaya) mengungkapkan “Proses Kaderisasi ini tidak sekadar sebuah rangkaian acara, melainkan sebuah peristiwa penting dalam perjalanan organisasi untuk mewujudkan generasi penerus yang unggul dan berintegritas. Saya percaya bahwa melalui pembinaan dan pembentukan karakter, Kader Baru Himasa Surabaya 2023 dapat menjadi agen perubahan yang mampu membawa dampak positif dalam lingkungan masyarakat terkhusus bagi daerah”
Dukung Kaderisasi Himasa, Bupati Sampang : Saatnya yang Muda Mengabdi Kepada Daerah

Recommendation for You
Prof Ilyas meyakini bahwa dengan situasi tersebut pasti semua organisasi advokat menjalankan organisasi profesinya sesuai…
Aktivis muda ini menegaskan, desa yang kuat adalah desa yang mampu mengelola perbedaan tanpa perpecahan….
Koordinator Daerah BEM Nusantara Jawa Timur, Helvin Rosiyanda Putra, menekankan bahwa mahasiswa menolak segala bentuk…
“Kami dari HIMASA Surabaya mengecam keras segala bentuk tindakan anarkis dan perusakan fasilitas publik. Tindakan…