Keterwakilan kaum muda menurut Dr. Ilyas Indra yang juga Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat Komite Nasional Indonesia (DPP KNPI) ini sangat memberikan dampak positif kiprah pemuda di kancah politik nasional. Dr. Ilyas Indra yakin bahwa keberadaan Gibran anak muda dibawah 40 tahun yang menjadi Calon Wakil Presiden akan mempercepat regenerasi Indonesia menuju 100 tahun Indonesia merdeka. Banyak harapan tentunya bahwa kepemimpinan muda ini akan memberikan motivasi bagi anak muda Indonesia untuk bangkit dan mencintai bangsanya, terus mempersiapkan diri menjadi calon pemimpin di masa yang akan datang, dan mudah mudahan dengan adanya calon Wakil Presiden Anak Muda diharapkan para pemuda Indonesia tidak lagi apriori terhadap politik, tidak ada alergi tentang politik dan terus mempersiapkan diri menjadi pemimpin pemimpin di Indonesia walau masih muda di semua bidangnya, mulai dari sekarang hingga Indonesia Emas 2045 sudah akan memiliki pemimpin pemimpin dan sumber daya manusia pemuda yang unggul untuk menjaga dan memajukan Indonesia di masa datang.
Home
Berita
Sekjen SOKSI Dr. Ilyas Indra Apresiasi Golkar atas Penunjukan Gibran Sebagai Cawapres Mewakili Kaum Muda
Sekjen SOKSI Dr. Ilyas Indra Apresiasi Golkar atas Penunjukan Gibran Sebagai Cawapres Mewakili Kaum Muda
Read Also
Recommendation for You
“Status siaga darurat kami berakhir pada 31 Oktober 2024. Berdasarkan rilis dari BMKG, Kabupaten Pasuruan…
Ivong menambahkan, hasil survei dari PVMBG nantinya akan menjadi dasar bagi BPBD untuk mengambil langkah-langkah…
Perawatan tanaman dilakukan secara rutin, termasuk pengecekan pH air dan penambahan nutrisi sesuai kebutuhan. Hasan…
Sertifikat untuk tahun ini memiliki desain yang serupa dengan tahun sebelumnya, dengan warna biru tua…