Soal Kebijakan PNS Kerja dari Rumah, Wapres Ma’ruf Amin Minta Kajian Mendalam

Wakil Presiden, Ma'ruf Amin
Wakil Presiden, Ma'ruf Amin

Jatim1.com – Nasional – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin meminta Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi kaji lebih dalam terkait rencana pengaturan kerja fleksibel bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS).

Sebagaimana yang diketahui, Menteri Perencanaan dan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Suharso Monoarfa tengah merancang kebijakan skema kerja PNS tanpa harus ke kantor (telecommuting).

Baca Juga :  Soal Gugatan UU KPK, Wapres Ma'ruf Amin Sebut Itu Hak Pimpinan KPK

“Ada konsep kalau kerja lebih enak yang fleksibel kah, nah mungkin generasi-generasi ke depan juga akan dengan cara-cara seperti itu. Jadi kenapa nggak kita akomodir,” ujar Suharso Monoarfa usai rapat kajian bersama Komisi V DPR pada Rabu (20/11) lalu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *