Body Shaming, Melemahkan Psikis Korban

No Body Shaming and Bullying
Say No to Body Shaming & Bullying

Pandangan tersebut membuat sebagian orang menganggap jika seseorang tidak memiliki kriteria tersebut, maka orang tersebut tidak dikatakan termasuk orang yang memiliki kcantikan dan ketampanan. Dan bisa dikatakan sebaliknya, jelek atau kriteria buruk lainnya.

Psikolog Intan Erlita yang sering muncul dalam salah satu program stasiun televisi berpendapat bahwa komentar negatif itu muncul biasanya dari orang yang tidak bahagia. Mereka pun melontarkan komentar negatif itu lantaran tak senang dengan kebahagiaan orang lain.

“Orang-orang yang suka membully basicnya adalah orang-orang yang tidak bahagia sama dirinya, jadi ketika dia melihat orang lain jauh lebih bahagia dia enggak suka,” ujarnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *